Rahasia Resep Dan Cara Membuat Nasi Sushi Jepang - Sushi adalah makanan nasi yang tersohor sampai ke manca neggara, bahkan di indonesia sendiri sushi sudah tersedia di restoran jepang yang keberadaannya di mall-mall.
Sushi sendiri bahan dasarnya adalah dari beras kemudian di tanak menjadi nasi, namun ada rahasia agar nasi tersebut terasa lezat saat mendarat di lidah kita, pada kesempatan kali ini tim rumah Rahasia Resep Dan Cara Membuat Nasi Sushi Jepang yang lezat dan juga sehat untuk keluarga di rumah, namun sebelum membuat nasi sushi yang lezat bunda harus perhatikan terlebih dahulu bahan apa saja yang harus di persiapkan untuk membuat sushi jepang ini, berikut adalah bahan dan resep yang harus bunda persiapkan untuk membuat nasi sushi jepang yang lezat.
Bahan-bahan sushi jepang :
- 1 kg beras Jepang (Ramos Cianjur), tanak sampai matang
- 50ml mirin
- 50 gr gula pasir
- 5 gr garam dapur
- 155ml matzuka vinegar
Cara membuat sushi jepang :
- Langkah pertama yang harus bunda lakukan untuk membuat sushi jepang yang lezat ini campurkan nasi Jepang (ramos cianjur) yang sudah di masak tadi dengan semua bahan yang tertera di atas tadi kemudian aduk-aduk sampai merata.
- Langkah kedua tunggulah beberapa saat sampai terasa agak dingin, kemudian nasi siap digunakan.
- Qouta bahan di atas dapat menghasilkan Untuk 10 porsi sushi jepang yang lezat yang siap di hidangkan untuk keluarga di rumah.
Keterangan Bahan :
Matzuka vinegar : adalah jenis cuka yang berasal dari negeri sakura, bunda dapat membelinya di pasar-pasar swalayan yang menjual dan menyediakan bahan makanan impor.
Mirin : Adalah bumbu khas dari negeri sakura yang mengandung alkohol, bunda dapat menemukannya di pasar swalayan yang menyediakan bahan-bahan impor.
Balut nasi jepang yang sudah masak tadi dengan menggunakan kain yang lembab atau bisa juga menggunakan plastik hal ini di lakukan supaya nasi tersebut tidak kering dan tetap mudah untuk dibentuk menjadi sushi yang lezat.
Ok bunda segitu dulu sharing kita kali ini mengenai Rahasia Resep Dan Cara Membuat Nasi Sushi Jepang semoga dapat menambah wawasan dan bermanfaat untuk bunda dan keluarga di rumah. (Done)